PEKALONGAN - Bambang Subekti, pria berkaca minus 6 ini nampaknya ditakdirkan sebagai Keluarga Guru. Ayahnya juga seorang Guru. Adik-adiknya juga sebagiaan menjadikan guru sebagai profesinya, ayah dan ibu mertuanya juga Guru, istrinya juga seorang guru.
Lelaki yang tinggal di Jl. Ottista 429 Sokoduwet Pekalongan Selatan ini, dikaruniai seorang istri, Rinawati Yuniarsih, S.Pd. dengan 5 orang anak, yaitu Aisyah (Kelas 7 SMP-IT ABSP), Abdullah (Kelas 5 SDIT UA), Ainun (Kelas 3 SDIT UA), Azzam (Kelas 1 SDIT UA) dan Aminuddin (TKIT UA 2).
Alumni Pendidikan Sejarah UNS Solo Angkatan Tahun 1987 ini pada awalnya tidak langsung menjadikan guru sebagai profesinya, sejak lulus tahun 1992 ia terjun di dunia bisnis. Pada tahun 2002, lelaki aktifis dakwah ini, oleh pengurus YP2SI Al-Ummah ditugaskan untuk magang di SDIT Lukmanul Hakim Yogyakarta sebagai persiapan pendirian SDIT di Pekalongan. Maka, sejak tahun 2002 ia terjun kedunia pendidikan formal.
Tahun 2002 s/d 2011, pecinta dan pehobby bola ini, diamanahi sebagai Kepala Sekolah SDIT Ulul Albab Pekalongan, dan sejak 2012 sampai sekarang beliau diamanahi sebagai Kepala Sekolah SMP-IT ABSP. (Bas)
Berbagi kegembiraan
Anak ketiga, pertama dan kedua : Ainun - Aisyah - Abdullah
Anak keempat dan kelima : Azzam - Aminuddin
Anak kelima dan keempat : Aminuddin - Azzam
Aisyah kini telah beranjak remaja dah di SMP-IT ABSP
Aisyah kini telah beranjak remaja dah di SMP-IT ABSP
Berbagi kegembiraan
0 komentar:
Posting Komentar
Mohon komentar sopan dan membangun. Jika tidak, kami akan menghapusnya