Sabtu, 21 Mei 2011, segenap pengurus Yayasan Pendidikan dan Pengembangan Sumberdaya Insani (YP2SI) Al-Ummah meninjau lokasi bakal kawasan Assalaam Boarding School Pekalongan. Insya Allah di lahan ini segera dibangun SMP Islam Terpadu sekaligus Pesantren Tahfizhul Qur'an Assalaam. Berikut foto-fotonya
|
Kiri-kanan: Bp. Aji Suryo (penasihat yayasan), Ust. HM Solehudin, MA (ketua yayasan), Bp. Sutopo Priyohartono (penasihat yayasan) dan Bp. Nur Khozin (warga setempat) meninjau batas lahan |
|
Bp. Nur Khozin menunjukkan patok batas lahan |
|
Sdr. Arif Radikal mengabadikan proses pengecoran pondasi jembatan |
|
Proses pengecoran pondasi jembatan menuju ke lahan kawasan ABSP kelak |
|
Inilah bakal pondasi jembatan itu... |
|
Foto diambil dari sisi selatan (bakal lokasi kawasan ABSP) |
|
Ir. HM Muchlis Ariston sang arsitek sedang menjelaskan kepada Bp. Edi Supardi (tanpa peci, beliau adalah salah satu donatur), didampingi para pengurus yayasan. |
0 komentar:
Posting Komentar
Mohon komentar sopan dan membangun. Jika tidak, kami akan menghapusnya